Pabrik Masker Ilegal di Cakung Sehari Untung Rp250 Juta


Satukliknews.com - Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus, menyebut pabrik masker ilegal di daerah Cakung Cilincing, Jakarta Utara, memanfaatkan peningkatan permintaan masker di tengah maraknya wabah virus corona.

"Mereka membaca situasi bahwa masker ini sangat dibutuhkan sekali dan harganya bisa 10 kali lipat dari harga biasa," ujar Yusri, Jumat 28 Februari 2020.


Baca Selengkapnya di : https://satukliknews.com/2020/02/29/pabrik-masker-ilegal-di-cakung-sehari-untung-rp250-juta/




0 Response to "Pabrik Masker Ilegal di Cakung Sehari Untung Rp250 Juta"

Posting Komentar